• Jumat, 29 September 2023

SAH!, Via Vallen dan Chevra Yolandi Resmi Menikah, Erick Thohir dan Basuki Hadimuljono Menjadi Saksi

- Jumat, 15 Juli 2022 | 11:58 WIB
Chevra Yolandi dan Via Vallen menggelar akad pernikahan di hotel JW Marriot Surabaya, Jawa Timur. (Bonsernews.com/Indosiar/Vidio)
Chevra Yolandi dan Via Vallen menggelar akad pernikahan di hotel JW Marriot Surabaya, Jawa Timur. (Bonsernews.com/Indosiar/Vidio)

PANTURA TALK- Pedangdut Via Vallen akhirnya resmi menikah dengan Chevra Yolandi.

Pedangdut Via Vallen akhirnya sah menjadi istri Chevra Yolandi.

Keduanya menggelar akad nikah pada Jumat, 15 Juli 2022.

Baca Juga: Jessica Iskandar Kena Tipu, Total Kerugian Ditaksir Nyaris Rp 10 Miliar

Chevra Yolandi berikan mahar uang 1.507 Euro dan emas 157 gram untuk Via Vallen.

"Bismillahirrahmanirrahim, Chevra Yolandi bin Iskandar almarhum engkau saya nikahkan dengan putri saya, Maulidia Ocktavia dengan mas kawin 1.507 Euro (EUR), perhiasan emas 157 gram, dan seperangkat alat salat dibayar tunai," ucap Muhammad Arifin, ayah Via Vallen.

Baca Juga: Sinopsis Film Horns, Aktor Daniel Radcliffe Perankan Seorang Pria Bertanduk

"Saya terima nikah dan kawinnya Maulidia Ocktavia binti Muhammad Arifin dengan maskawin tersebut dibayar tunai," ucap Chevra Yolandi lancar.

Dalam pernikahan tersebut, Menteri Badan Usaha Milik Negara Indonesia Erick Thohir dan Menteri Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat Indonesia Basuki Hadimuljono menjadi saksi pernikahan Via Vallen dan Chevra Yolandi di Hotel JW Marriot Surabaya.***

 

Editor: Bijak Cendekia Sukarno

Sumber: Indosiar

Tags

Artikel Terkait

Terkini

Cara Cek Nomer Rekening Penipu

Senin, 31 Juli 2023 | 23:12 WIB

Cara Download Video dari Media Sosial

Senin, 31 Juli 2023 | 23:09 WIB

Dewa 19 Gelar Konser di Stadion Manahan Solo

Sabtu, 29 Juli 2023 | 14:28 WIB

Insidious The Red Door, Segera Tayang Bulan Ini

Minggu, 2 Juli 2023 | 20:14 WIB

Benjo, Eks Personel Teamlo Tutup Usia

Sabtu, 27 Mei 2023 | 03:29 WIB

Salma, Juara Indonesia Idol 2023

Selasa, 23 Mei 2023 | 03:14 WIB

Lirik Lagu Tak Ingin Usai, OST Sinetron Aura

Selasa, 20 Desember 2022 | 23:01 WIB
X